Cara Memilih Oli Synthetic Terbaik di Indonesia

oli synthetic terbaik
oli synthetic terbaik
Oli Synthetic Terbaik Selain bahan bakar, sepeda motor juga tidak lepas dari sebuah cairan pelumas mesin yang sering kita sebut dengan Oli. Apakah fungsi dari Oli ini? Oli mempunyai salah satu fungsi sebagai cairan pelumas pada mesin-mesin yang berkaitan dengan gesekan, cooling agent dalam ruang mesin, mengurangi karat serta melindungi wearing pada permukaan elemen. 

Dengan ini bisa dikatakan bahwa fungsi Oli memang sangat penting bagi sebuah kendaraan bermotor, karena dengan adanya oli didalam mesin kinerja mesin pada sebuah motor akan menjadi lebih optimal. Di Indonesia sendiri ada beberapa jenis Oli terbaik, salah satunya adalah oli synthetic yang sering digunakan oleh para konsumennya.

Dengan menggunakan oli synthetic terbaik ini kinerja mesin motor juga sangat tergantung pada jenis oli yang kita pakai. Namun sayang di era modern seperti ini masih banyak orang yang belum tau persis mengenai jenis oli apa yang seharusnya dipakai dan cocok untuk kendaraan kita. Padahal kesalahan dalam pemilihan oli atau minyak pelumas akan berakibat kurang baik pada kendaraan kita. 

Lalu bagaimana cara memilih sebuah oli yang baik dan pas untuk kendaraan kita? Untuk memilih sebuah oli terbaik, maka kita memang harus memperhatikan spesifikasi pada oli tersebut. Dimana untuk memilih oli yang baik kita harus benar-benar memperhatikan tingkat kekentalan oli yang sering kita sebut dengan istilah SEO dan kualitas oli yang kita kenal dengan API Servise.

Setiap mesin pada motor tentunya memiliki karakter dan kontruksi sendiri-sendiri yang harus disesuaikan dengan pemakaian olinya. Dengan oli synthetic terbaik yang sesuai dengan jenis kendaraan pastinya motor kita akan menjadi lebih baik serta suara yang dihasilkan pun akan terasa lebih halus. Indonesia juga ada beberapa merek oli motor terbaik dan terpopuler seperti halnya oli TOP 1. 

Mungkin nama merek oli yang satu ini sudah sangat melekat di hati para masyarakat kita. Karena selain memiliki harga yang lebih terjangkau oli TOP 1 ini juga memiliki kualitas yang bagus dan tidak kalah dengan merk-merk oli ternama lainnya. Untuk penyebarnya ternyata oli dengan merek TOP 1 ini sudah hampir sampai keseluruh plosok tanah air.

Tidak ada komentar

Diberdayakan oleh Blogger.